Informasi Seputar Blog dan Tutorial

Akun Adsense Youtube VS Akun Adsense Blog

 VS
Akun Adsense Youtube VS Akun Adsense Blog - Perbedaan akun adsense blog/situs dan akun adsense youtube. Adsense adalah penyedia publisher iklan yang berasal dari google. Adsense merupakan situs/perusahaan penyedia iklan terbesar didunia(iklan internet). Akun adsense 2 macam perbedaan akun adsense,yaitu akun adsense berdasarkan lewat pembuatannya dan akun adsense berdasarkan fungsi. Akun adsense berdasarkan lewat/via pembuatannya dibagi menjadi 2 yaitu akkun adsense youtube dan blog/situs. Sedangkan akun adsense berdasarkan fungsi dibedakan menjadi 2 yaitu akun adsense host dan akun adsense non host. Karena kali ini kita akan membahas akun adsense youtube dan blog,maka kita lupakan saja akun adsense host dan non host.

Baca juga :
Cara Mendaftar Akun Adsense Mudah Dan Cepat Via Bogger
Apakah perbedaan yang mencolok antara akun adsense youtube dan blog?
Perbedaannya terletak dari cara pembuatan,kemudahan,dan fungsi akun adsense. Perbedaan antara cara pembuatan artinya perbedaan tersebut terletak pada cara pembuatan akun adsense tersebut. Akun adsense youtube berdasarkan cara pembuatannya dibuat melalui youtube/via youtube sendiri. Sedangkan akun adsense blog/situs dibuat melalui blogger/via blogger langsung.

Kemudahan ,berdasarkan cara pembuatannya akun adsense youtube lebih mudah dibuat daripada akun adsense blog. Tidak seperti akun adsense blog yang memerlukan waktu yang lama dan panjang dalam pembuatannya,akun adsense youtube lebih cepat dibuat. Bahkan ada yang tidak sampai 1 minggu dalam peembuatan akun adsense youtube walaupun hanya memiliki 1 video di chanel youtube yang digunakan untuk mendaftar akun adsense.

Fungsi ,akun adsense youtube tidak bisa digunakan untuk memonetisasi blog/situs,tapi akun adsense blog dapat digunakan untuk memonetisasi video di chanel youtube. Hal ini sesuai dengan kemudahan dalam pembuatan akunnya. Untuk kualitas akun adsense,lebih bagus akun adsense blog karena lebih multifungsi dan multiguna. 

Dalam penggunaannya akun adsense blog lebih bagus dibandingkan akun adsense youtube,apalagi kalo udah diupgrade menjadi non host. Tambah multifungsi nanti. Itulah perbedaan antara akun adsense youtube dan akun adsense blog,semoga info ini bisa membantu kalian dalam memahami lebih dalam tentang akun adsense.

2 comments: